Benarkah Anak Saya Mengalami Disleksia? Atau Hanya Gaya Belajar Tipe Sensing?

by brainity
Brainity Blog Mengenali Diri Mengubah Hidup

Ketika anak menunjukkan perilaku yang tidak sesuai harapan dalam proses belajar atau saat menjalani tes tumbuh kembang, orang tua wajar merasa khawatir. Salah satu kekhawatiran yang sering muncul adalah apakah anak mengalami disleksia atau gangguan belajar lainnya.
Namun sebelum mengambil kesimpulan atau langsung membawa anak ke psikolog, penting untuk memahami terlebih dahulu gaya belajar dan karakter dasar anak, termasuk jika anak Anda adalah tipe Brainity Sensing menurut konsep STIFIn.
Kisah ...

Silahkan Daftar Gratis Untuk Membaca Artikel Lengkapnya

Kamu Juga Suka Ini..